
Artikel ini sudah di baca 8287 kali!
Ada beragam pengaturan yang tersedia di Back Tap, ada mode tambahan yang bisa kamu lakukan dan sangat menarik. Yaitu menggunakan Back Tap sebagai cara cepat akses ke aplikasi favorit Kamu.
Dengan pengaturan ini, kamu bisa memanggil aplikasi favorit secara cepat dan mudah ketika diperlukan, cukup dengan mengetuk 2x atau 3x di bagian belakang bodi iPhone yang mendukung Back Tap.
Kamu harus membuat sebuah Shortcuts terlebih dahulu untuk membuka aplikasi, kemudian mengaturnya di mode Back Tap. Berikut adalah panduannya:
- Buka aplikasi Shortcuts di iPhone iOS 14.
- Masuk ke tab My Shortcuts. Tekan ikon + di kanan atas.
- Tekan bagian Add Action – Scripting – Open App.
- Tampilan akan kembali ke halaman sebelumnya, tekan bagian Choose lalu pilih aplikasi yang ingin kamu buka lewat Back Tap
- Tekan tombol Next lalu beri nama Shortcuts. Sebaiknya berikan nama sesuai aplikasi yang tadi kamu pilih. Tekan Done untuk menyimpan Shortcuts tersebut.
- Masuk ke pengaturan Back Tap di aplikasi Settings pada bagian Accessibility – Touch – Back Tap.
- Cari nama Shortcuts yang sudah kamu buat tadi dan aktifkan di mode Double Tap atau Triple Tap.
Sekarang kamu bisa coba mengetuk bodi belakang iPhone 2x atau 3x sesuai pengaturan yang diberikan untuk dapat memanggil aplikasi favorit.
Mode Back Tap tidak dapat dilakukan dalam mode layar terkunci ya.
Selamat mencoba!!
Related Posts
Cara Tampilkan Kalendar Islami dan Libur Nasional di iPhone iOS 14 ke atas
Cara Cepat & Mudah Scan Dokumen di iPhone Tanpa Aplikasi Tambahan
Cara Menggunakan iPhone Dual SIM yang Wajib Kamu Tahu
Cara Membuat Gambar Mockup iPhone di iOS, Web, macOS dan PC
Cara Merubah Ringtone WhatsApp di iPhone, Tanpa Aplikasi Tambahan
Cara Menggunakan Picture in Picture Youtube di iOS 14








Related Posts
-
November 13, 2022 -
-
-
April 11, 2022 Cara Ubah Background Safari di iOS 15
-
POPULAR The most recent
-
November 13, 2022 Cara Ampuh Hilangkan Konten Yang Tidak Disukai di Explore IG
Artikel ini sudah di baca 22719 kali! Terkadang, kita melihat video-video “sensitif” dan video yang tak ingin kita lihat di kolom explore atau bahkan di feed. Untuk mengatasi masalah tersebut, kita perlu mengubah rekomendasi video Instagram di akun kita. Berikut adalah cara ampuh hilangkan konten yang tidak disukai di explore IG 1. Ubah Rekomendasi ExploreKita…
-
July 17, 2022 Cara Cepat & Mudah Scan Dokumen di iPhone Tanpa Aplikasi Tambahan
Artikel ini sudah di baca 35449 kali! Berkembangnya teknologi saat ini, ditandai dengan kehadiran beragam fitur canggih pada smartphone, salah satunya Scanner. Yap, jika dulu kita harus repot-repot ke tempat foto copy untuk melakukan scan, kini hal itu tak perlu lagi dilakukan. Cukup dengan kamera smartphone, pengguna sudah bisa melakukan scan pada dokumen yang diinginkan.Untuk…
Leave a reply